Metode Pembayaran Shopee – Didalam belanja online memang sangat memudahkan kita semua untuk membeli suatu barang, karena sudah dipastikan barang yang kita cari akan ada. Apalagi banyak sekali online shop yang telah membuka toko di beberapa aplikasi toko online ternama seperti Shopee. Pada marketplace satu ini memang sudah di unduh oleh jutaan orang dan sudah banyak juga orang yang belanja di Shopee.
Didalam aplikasi toko online ini memang sangat menguntungkan sekali bagi kita semua, pasalnya akan banyak sekali promo-promo dan voucher yang menguntungkan bagi kita semuanya. Terkadang beberapa orang yang belanja di online shop, sering menggunakan voucher gratis ongkir untuk meringankan beban biaya kiriman. Namun semua itu tergantung dari setiap toko, karena akan ada batasan pemebelanjaan agar bisa menggunakan voucher yang kita miliki.
Selain itu juga terdapat cukup banyak metode pembayaran Shopee yang bisa kalian lakukan, hal inilah yang memudahkan kita untuk belanja secara online. Terutama kalian semua yang tidak memiliki rekening bank bisa melakukan pembayaran lewat Indomaret atau Alfamart dan bahkan kalian juga bisa menggunakan metode pembayaran COD. Namun untuk menggunakan metode pembayaran COD terdapat syarat dan ketentuannya.
Dalam belanka online, kalian semua harus memiliki akun terlebih dahulua dan untuk kalian yang belum punya akunnya dapat daftar akun Shopee sekarang juga. Adapun metode lainnya seperti menggunakan Shopeepay, untuk menggunakan metode ini kalian semua mengaktifkan Shopeepay terlebih dahulu. Anda semua juga tidak hanya bisa belanja, kalain juga bisa buka toko di Shopee loh. Untuk caranya sudah kami sampaikan sebelumya, utnuk mengetahui metode pembayaran Shopee dapat simak langsung saja ulasan berikut ini.
Metode Pembayaran Shopee yang Mudah dan Cepat
Untuk memudahkan semua pengguna Shopee, toko online ternama satu ini sudah menyediakan cukup banyak metode pembayaran yang bisa digunakana. Dimana beberapa cara yang sudah ada, prosesnya sangat mudah dan cepat. Sedikit catatan untuk kalian semua yang ingin belanja di Shopee, pastikan terlebih dahulu akan metode pembayarannya. Sehingga pada saat proses pembayaran sudah tidak bingung lagi, untuk lebih jelasnya dapat simak langsung saja beberapa metode pembayaran Shopee berikut ini.
1. Kartu Kredit
Bagi kalian yang memiliki karti kredit bisa menggunakan pembayaran dengan kartu kredit, pada cara satu ini memang sangat mudah dan cepat akan prosesnya. Dalam metode ini, akan ada maximum pembelanjaanya yakni sampai 30 juta rupiah saja.
2. Transfer Bank
Untuk sistempembayaran yang kedua menjadi pilihan utama bagi semua orang, karena hampir pengguna memiliki rekening bank. Dalam sistem tranfer bank bisa dilakukan dengan menggunakan Virtual Account, untuk nomornya bisa digunakan untuk belanja selanjutnya.
3. Alfamart
Bagi kalian semua yang tidak memiliki rekening bank, dapat kalian menggunakan jasa toko Alafmart. Cara ini juga sering digunakan oleh banyak orang, terutama bagi anda yang memiliki uang cash. Dalam metode ini minimal belanja diatas rp. 10.000 sampai 5 juta rupiah.
4. Shopeepay
Metode pembayaran shopee yang selanjutnya bisa menggunakan Shopeepay, layanan ini merupakan uang elektronik dari Shopee. Untuk cara ini juga sangat mudah, namun kalian semua harus memiliki saldonya terlebih dahulu.
5. Indomart
Bagi kalian semua yang tidak memiliki rekening bank, dapat kalian menggunakan jasa toko Alafmart. Cara ini juga sering digunakan oleh banyak orang, terutama bagi anda yang memiliki uang cash. Dalam metode ini minimal belanja diatas rp. 20.000 sampai 5 juta rupiah.
6. Cicilan Kartu Kredit
Semua konsumen dapat menggunakan pembayaran secara kredit dengan kartu kredit, namun dalam metode ini akan ada syarat dan ketentuan. dari minimal pemebelanjaan dan waktu cicilan mulai dari 3 bulan, 6 bulan dan 12 bulan.
7. COD
Untuk metode pembayaran yang terakhir bisa menggunakan cara COD atau Cash on Delivery. Namun untuk menggunakan cara ini hanya bisa digunakan di beberapa toko yang telah menyediakan metode pembayaran COD.
Itulah beberapa metode pembayaran yang bisa kalian gunakan untuk belanja di Shopee, dimana beberapa metode pembayarannya yang ada memiliki proses yang cepat dan mudah. Kalian semua tinggal pilih saja mau menggunakan metode yang mana, karena semua bisa kalian lakukan. Demikianlah yang dapat kami sampaikan untuk kalian semuanya, semoga informasi yang kami sampaian untuk anda semua dapat bermnfaat.